Koramil Jampangkulon dan Forkopincam Serta Pesantren Tanam Pohon Peringati Hari Santri Nasional 2022

    Koramil Jampangkulon dan Forkopincam Serta Pesantren Tanam Pohon Peringati Hari Santri Nasional 2022
    Koramil Jampangkulon dan Forkopincam Serta Pesantren Tanam Pohon Peringati Hari Santri Nasional 2022

    Sukabumi - Setiap tahunnya pada tanggal 22 Oktober diperingati Hari Santri Nasional (HSN) yang ditetapkannya oleh Presiden Joko Widodo pada tanggal 22 Oktober 2015 di Masjid Istiqlal Jakarta. Beberapa tahun lalu.

    Maka disetiap daerah dan di seluruh Nusantara ini khusunya khususnya umat muslim memperingati hari santri nasional tiap tahunnya.

    Di wilayah Koramil Jampangkulon sendiri, hari peringatan hari santri dengan melakukan kegiatan penanaman pohon.

    "Kegiatan Koramil 0622-13/Jampang Kulon beserta forkopimcam dan Pesantren melaksanakan penanaman pohon dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional tahun 2022 ini, " kata Kpt Arm Witono Danramil Jampang Kulon, Minggu 23 Oktober 2022.

    Lanjutnya, Dan Pos Cimanggu beserta Babinsa dan Pemdes Cimanggu melakukan penghijauan bersama Forkopimcam dan berbagai elemen warga masyarakat setempat.

    "Kami dari Koramil Jampang Kulon mengucap dan seluruh warga serta stakeholder di Jampang Kulon mengucapkan Hari Santri Nasional tahun 2022. Semoga kita semua selalu ada dalam keberkahan, aamiin, " Ucap Danramil.

    Dengan penamaan pohon ini, Sambung Danramil, kami berharap agar lingkungan kita terus terjaga serta nantinya apa yang ditanam ini memberikan dampak positif secara berkesinambungan untuk semua.

    TNI, Polri, Ormas, OKP, Tokmas, Toga, dan warga masyarakat di Jampang Kulon ini terus berperan serta dalam menjaga lingkungan untuk kebaikan bersama.

    "Kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah melestarikan alam dan merawat alam ini dengan menumbuhkan semangat bertanam dihari santri ini, semoga ini jadi berkah buat semua, " ucapnya lagi.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polres Sukabumi Bersama Warga Perbaiki Rumah...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Jampang Tengah Beri Pelatihan Anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat Melangsir Mengangkat Kayu ke Titik Sasaran Dengan Cara Manual
    Kegiatan Anjangsana dan Cooling Sistem Warga Desa Tanjungsari Polsek Curugkembar
    Sambang Bhabinkamtibmas di Desa Mekartanjung oleh Polsek Curugkembar
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Gelar Door To Door System dan Cooling System, Sampaikan Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Aipda A. Haris Polsek Cicurug Polres Sukabumi Sambangi Pt. Aqua Golden Mississippi Himbauan dan Pesan Keamanan untuk Karyawan
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Cooling System Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Bojonggenteng Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Tanjungsari Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Berikan Himbauan Kamtibmas serta Pilkada Damai
    Postingan Asep Japar Selalu Dibanjiri Komentar Positif dari Warganet dan Pendukungnya
    Bhabinkamtibmas Aipda A. Haris Polsek Cicurug Polres Sukabumi Sambangi Pt. Aqua Golden Mississippi Himbauan dan Pesan Keamanan untuk Karyawan
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Kejahatan di Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sampaikan Himbauan Pilkada Damai 2024
    Patroli Biru Polsek Ciracap Polres Sukabumi Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Anggota Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Laksanakan Tarawih berjamaah, Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Nyalindung Gelar Jum'at Berkah dan Bakti Kesehatan untuk Masyarakat Desa Mekarsari
    Koptu Slamet Riyadi Cek Kesiapan Pemilu di Setiap TPS di Desa Bojong Asih Parakansalak
    SPMN 4 dan Koramil Surade Gelar Acara Wasbang
    Aiptu Subandi Sambangi Warga Kp. Cipancur, Berikan Himbauan Kamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Ikuti Kami