Koramil dan Polsek Jampangkulon Cek Harga Migor, Kpt Arm Witono: Alhamdulillah Normal dan Normatif

    Koramil dan Polsek Jampangkulon Cek Harga Migor, Kpt Arm Witono: Alhamdulillah Normal dan Normatif
    Koramil dan Polsek Jampangkulon Cek Harga Migor, Kpt Arm Witono: Alhamdulillah Normal dan Normatif

    Sukabumi - Kegiatan Koramil dan Polsek Jampangkulon melaksanakan kegiatan cek harga sembako di pasar, grosir dan pengecer, terutama harga Migor atau minyak goreng.

    "Alhamdulillah, hasil dari kami cek langsung kelapangan tidak ada yang dikhawatirkan semua normal dan normatif untuk Migor atau minyak goreng ini, " kata Kpt Arm Witono selaku Danramil 0622-04/Jampangkulon, Kamis 26 Mei 2022.

    Lanjutnya, semua Babinsa dan juga Babinkamtibmas di Wilayah Jampangkulon ini yang meliputi Kecamatan Cimanggu, Kalibunder, dan Jampangkulon semua bergerak dilapangan dan hasilnya terkait Migor harga dan ketersediaan normal.

    *Saya selaku Danramil, dan juga Kapolsek Jampangkulon serta para Babinsa dan Bhabinkamtibmas terus monitoring untuk keadaan di wilayah kami, jadi warga masyarakat tidak perlu khawatir jika ada isu-isu yang tidak bertanggung jawab di wilayah kita ini, " terangnya.

    Harga minyak goreng memang di tahun ini menjadi harap-harap cemas bagi kaum ibu-ibu terutama, tapi semua sudah kembali normal lagi.

    "Dari pasar, grosir, eceran, dari yang premium dan yang curah semua aman terkendali di wilayah Jampangkukon ini, " tandasnya.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Yuk Kunjungi Indahnya Alam Desa Pasir Baru...

    Artikel Berikutnya

    Hari pertama Pelaksanaan Oerasi libas Lodaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasi Kamtibmas dan Antisipasi Pilkada Serentak 2024
    Patroli malam antisipasi Kriminalitas oleh Polsek Kalibunder
    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu: Antisipasi Gukamtibmas di Daerah Rawan Kriminalitas
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Gelar Door To Door System dan Cooling System, Sampaikan Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Sambang Tokoh Pemuda dalam Rangka PILKADA 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Cooling System Jelang Pilkada 2024
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Menjelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Bojonggenteng Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas kepada Warga
    Postingan Asep Japar Selalu Dibanjiri Komentar Positif dari Warganet dan Pendukungnya
    Bhabinkamtibmas Aipda A. Haris Polsek Cicurug Polres Sukabumi Sambangi Pt. Aqua Golden Mississippi Himbauan dan Pesan Keamanan untuk Karyawan
    Patroli Biru Polsek Ciracap Polres Sukabumi Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Patroli Biru Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Antisipasi Kejahatan di Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Desa Cisitu Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sampaikan Himbauan Pilkada Damai 2024
    Anggota Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Laksanakan Tarawih berjamaah, Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Nyalindung Gelar Jum'at Berkah dan Bakti Kesehatan untuk Masyarakat Desa Mekarsari
    Koptu Slamet Riyadi Cek Kesiapan Pemilu di Setiap TPS di Desa Bojong Asih Parakansalak
    SPMN 4 dan Koramil Surade Gelar Acara Wasbang
    Aiptu Subandi Sambangi Warga Kp. Cipancur, Berikan Himbauan Kamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Ikuti Kami